Menu Utama Pilih Lirik Lagu

Untukmu Ibu - Rusydan

Untukmu Ibu

Lirik Lagu Nasyid

Rusydan



Kurangkapkan syair rindu buatmu

Lalu kujadikan sebuah lagu

Buatku dendangkan untukmu ibu

Tanda kasihku tetap satu



Semerdunya buluh perindu

Tidak semerdu suara kasihmu

Yang pernah dulu mendodoikan daku

Dalam dakapan hikmahmu



c/o



Pernah dulu kau bermadah

Berpeganglah pada tali Allah

Jalan yang gelap nanti tersuluh

Segala yang susah kan jadi mudah



Bila iman menerangi jiwa

Akan tetutuplah lubang dosa

Berwaspadalah jangan alpa

Sesungguhnya syaitan menanti masa



Pagarilah hatimu dengan ketakwaan

Sinarilah ia dengan kemuliaan

Apa yang baik jadikan tauladan

Moga engkau dicintai Tuhan



Berkat usahamu yang tulus murni

Kini tertanam iman yang suci

Disanubariku berbunga wangi

Bakal menghiasi taman yang abadi