Menu Utama Pilih Lirik Lagu

Euphoria Keadilan - Gradasi

Euphoria Keadilan

Lirik Lagu Nasyid Kupinang Engkau Dengan Al Quran

Gradasi



Tapak sisi perjalanan masih membekas dalam

Catatan yang telah usang terkubur kegelapan

Bayang semu keadilan bias dalam tahta dunia

Merejam setiap perjuangan

Hanya sisa harapan



Bridge :

Membekap suara tangis bangsa bergelimang derita

Membutakan tatap mata dunia tentang nilai manusia

Gegap suara keadilan…gemakan kebangkitan

Menggeliat dan menyeru …bangkitkan perjuangan

Gegap suara keadilan… pejuang keadilan

Menderu terus melaju…sejahtera bangsaku