Ku Masih Menyintainya
Lirik Lagu Melayu
Sharifah Aini
Sepanjang hayat hidup ini
Segala kurela telah kulalui
Namun tak segetirmukerlipan cahaya hati
Sekelip mata menjadi kelam gelita
Kaulah insan pertama cintaku sepenuh jiwa
Kau jadikan hidupku terlalu istimewa
Namun ombak terus menyisir pasir
Istana kuroboh menyimpuh takdir
Genggamanmu kulepaskan
Demi harga masa depan
Kumaafkan rasa kumaafkan jiwa
Karenanya aku jatuh cinta
Kuampuni hati kuampuni hasad
Karenanya aku tak berdaya
Bersabarlah bahgia bersabarlah ria
Belum sampai waktuku bersama
Usah kau tangiskan dulu
Kumasih menyintainya
Tidur dulu harapan kita mimpi bersama
Di sana ada sinar cahaya kunantikan
Biar gerimis merenjis semalam
Melembutkan kalbu yang ku idamkan
Setulus hati yang pasrah
Dinginkan jiwa amarah
Kumaafkan rasa kumaafkan jiwa
Karenanya aku jatuh cinta
Kuampuni hati kuampuni hasad
Karenanya aku tak berdaya
Bersabarlah bahgia bersabarlah ria
Belum sampai waktuku bersama
Usah kau tangiskan dulu
Kumasih menyintainya
Sepanjang hayat hidupku ini
Aku hanya mencari damai di hati
Aku pernah merancang
Namun Tuhan yang berkuasa
Ku tak akan berhenti ku terus berdoa